Saat ini berbagai kebutuhan untuk mendukung aktivitas sehari-hari bisa dipenuhi dengan menggunakan aplikasi android yang tersedia di Google Play Store seperti game, hiburan, belanja hingga pendidikan. Sayangnya sebagian aplikasi dan game harus dibeli jika kita ingin menggunakannya. Tapi tak perlu khawatir karena ada cara mudah
instal aplikasi dan game berbayar gratis.
Untuk mengunduh aplikasi free bisa dilakukan dengan sangat mudah hanya dengan masuk Google Play Store, mencari aplikasi yang diinginkan dan menginstalnya. Syaratnya adalah ada jaringan internet baik menggunakan paket data atau wifi.
Sedangkan pada aplikasi berbayar, seseorang tidak bisa melakukan download atau instal langsung aplikasinya tapi harus melakukan pembelian terlebih dahulu. Pembelian aplikasi android berbayar bisa dilakukan dengan menggunakan kartu kredit, pulsa atau
voucher atau Google Play Gift Card.
Karena harus bayar inilah orang sering membatalkan niat untuk mengunduh aplikasi berbayar. Padahal aplikasi berbayar tersebut sebenarnya sangat dibutuhkan.
Aplikasi atau game berbayar memang memiliki banyak kelebihan dibandingkan dengan aplikasi gratis. Salah satunya adalah tidak adanya iklan yang mengganggu saat kita menggunakan aplikasi tersebut.
Dengan menggunakan aplikasi atau game berbayar, fitur yang disediakan juga lebih lengkap. Fitur-fitur premium tidak akan tersedia pada aplikasi atau game gratis. Karena alasan itulah banyak orang yang rela merogoh kocek dalam-dalam untuk membeli aplikasi atau game berbayar.
Harga aplikasi atau game berbayar sediri bervariasi dari puluhan ribu hingga ratusan ribu rupiah. Memang tidak terlalu mahal, tapi jika ada banyak aplikasi berbayar yang harus didownload, harga yang harus dibayar menjadi sangat mahal.
Ponsel android yang telah digunakan lebih dari satu miliar orang di seluruh dunia tentu saja menjadi alasan banyak pengembang terus meluncurkan aplikasi dan game baru. Bagi pengguna smartphone android, hal tersebut juga sangat bermanfaat dan membantu berbagai kebutuhan di era digital.
Jumlah aplikasi android yang tersedia di
Google Play Store juga terus bertambah dari waktu ke waktu. Data yang diungkap oleh lembaga riset Statista, jumlah aplikasi di Google Play Store telah mencapai 2,6 juta pada Desember 2016.
Bandingkan dengan tahun 2009 ketika usia android di pasar komersial baru satu tahun, jumlah aplikasi di Play Store hanya mencapai 16.000. Lalu pada akhir 2010, jumlahnya sudah meningkat menjadi 100 ribu aplikasi.
Android terus berkembang dan jumlah aplikasi di Google Play Store pun meningkat pesat di akhir tahun 2011 menjadi 400 ribu, 2012 berjumlah 700 ribu, 2013 berjumlah 1 juta, 2014 berjumlah 1,4 juta, 2015 berjumlah 1,8 juta dan 2016 berjumlah 2,6 juta.
Google Play secara resmi dirilis pada tahun 2008 sebagai pasar resmi android. Bukan cuma game, melalui Google Play pengguna smartphone akan mendapatkan aplikasi dan digital media termasuk musik, majalah, buku dan film.
Saat ini dari 2,6 juta aplikasi android yang tersedia di Google Play Store, hanya sekitar 60% yang ditawarkan atau bisa diunduh secara gratis. Sedangkan sekitar 40% aplikasi di Google Play Store harus dibeli alias aplikasi berbayar.
Pada Februari 2014, games menjadi aplikasi paling populer di Google Play Store dengan jumlah unduhan mencapai 41,2%. Selanjutnya aplikasi populer lainnya adalah kategori komunikasi yang diunduh 7,6% dan entertainment diunduh 5,6% dari total unduhan di Google Play Store.
Berikut ini, daftar aplikasi dan game berbayar terlaris berserta harganya pada bulan Maret 2017:
1. Need For Speed Rp 3 ribu
2. Ravensword: Shadowlands 3D RPG Rp 93.000
3. Aralon Sword and Shadow 3D RPG Rp 67.000
4. Flightradar24 - Flight Tracker Rp 25.000
5. 3D Parallax Background Rp 12.900
6. Poweramp Full Version Unlocker Rp 13.400
7. Armpit Hero: VIP Rp 12.000
8. KasatMata UI Icon Park Theme Rp 3.000
9. PicSay Pro - Photo Editor Rp 18.000
10. Minecraft: Pocker Edition Rp 97.380
11. Timbul Icon Pack Rp 3.000
12. Kingdom Rush Origins Rp 3.000
13. Limbo Rp 12.000
14. Karmanu Icon pack Rp 3.000
15. Hitman Sniper Rp 15.000
16. Willx Icon Pack Rp 13.675
17. Infinity Loop Premium Rp 13.011
18. Editor Video - HD All in One Rp 25.000
19. Tembus - Icon Pack Rp 3.000
20. Cameringo+ Filter Camera Rp 5.000
21. Facetune Rp 3.000
22. League of Stickman 2017 Rp 3.000
23. VivaVideo Pro: Editor Video Rp 43.000
24. Wps Wpa Tester Premium Rp 13.036
25. Yomira-Icon Pack Rp 12.000
26. Grand Theft Auto: San Andreas Rp 79.000
27. Afterlight Rp 12.000
28. Retrorika Icon Pack Rp 3.000
29. Isoland Rp 5.000
30. Neo Monsters Rp 3.000
31. City Clear Night Rp 19.000
32. Demong Hunter Rp 10.000
33. Nucleo Vintage Rp 11.000
34. Mellow Dark - Icon Pack Rp 12.000
35. Idolaku Nabi Muhammad Rp 7.500
36. Link2SD Plus (New) Rp 19.999
37. TurboScan: Document Scanner Rp 4.000
38. Insane Aqurium Deluxe Rp 13.000
39. Coffee-Icon Pack Rp 19.000
40. Real Steel Rp 11.000
41. Griddy Icon Pack
42. League of Stickman: Warriors
43. Pix It Vintage: Icon Pack Rp 11.000
44. Krix Icon Pack Rp 12.000
45. DmonD Icon Pack Rp 12.000
46. Smoke & Glass Pack Rp 21.369
47. Game Studia Tycoon Rp 26.208
48. Assasin's Creed Identity Rp 45.000
49. Bike Mayhem Mountain Racing Rp 3.000
50. Football Manager Mobile 2017 Rp 129.000
Cara Download & Instal Aplikasi Berbayar Secara GratisSelain dengan membeli, Anda sebenarnya bisa menginstal aplikasi dan game berbayar secara gratis. Pada dasarnya yang kita lakukan adalah membeli dengan alat pembayaran voucher atau Google Play Gift Card. Cara ini dijamin 100% aman buat pengguna android karena pada dasarnya hanya mengalihkan sumber dana buat pembayarannya saja bukan lewat kartu kredit atau pulsa, tapi lewat aplikasi yang memberikan
Google Play Gift Card gratis.
Namun untuk mendapatkan Google Play Gift Card gratis, Anda harus mengumpulkan poin dalam bentuk dollar terlebih dahulu. Setelah jumlah terkumpul sebanyak US$ 11, kamu bisa menukarkan Google Play Gift Card yang bisa dipergunakan untuk membeli game berbayar atau item premium.
Dalam hal ini, kita akan mendapatkan Google Play Gift Card dengan menggunakan aplikasi bernama Whaff Locker. Ini merupakan pengembangan aplikasi Whaff Rewards sehingga bisa lebih cepat menghasilkan Google Play Gift Card.
Berikut ini cara mengumpulkan poin dari Whaff Locker:
1. Lockscreen
Setiap kali layar ponsel android kamu terkunci akan muncul iklan. Anda bisa membuka iklan itu atau melewatkannya dan langsung membuka ponsel. Baik membuka iklan (masuk ke website atau Play Store) atau membiarkannya, kamu tetap dibayar. Nilai cash yang diberikan sebesar US$ 0,015 atau sekitar Rp 195 (asumsi kurs Rp 13.000 per dolar AS). Dalam sehari tidak kurang dari 20 kali lockscreen dengan imbalan dollar muncul.
Jika diasumsikan sehari terdapat 20 kali lockscreen dengan imbalan dolar, maka pendapatan kamu dari Lockscreen sehari sebesar 20 x US$ 0,015 = US$ 0,30 atau setara dengan Rp 3.900. Artinya dalam sebulan saldo kamu dari Lockscreen akan bertambah sekitar US$ 9 atau setara Rp 117.000.
2. Locker Feed
Fitur ini menyediakan sejumlah aplikasi android yang bisa didownload atau dimainkan. Anda mendapatkan imbalan dolar setiap kali melakukan aktivitas tersebut. Nilai imbalannya beragam. Untuk download aplikasi android rata-rata diberi imbalan US$ 0,15 hingga US$ 1.
Sedangkan jika Anda diminta memainkan game atau mengisi survei hingga tahap tertentu nilainya jauh lebih besar antara US$ 0,20 hingga US$ 4,2. Tentu saja semakin banyak download aplikasi atau memainkan aplikasi sesuai target, potensi penghasilan yang bisa diperoleh semakin besar.
3. Daily Play
Selama aplikasi Whaff Locker dipertahankan dan dibuka minimal sekali dalam sehari, ada imbalan sebesar US$ 0,02 per hari. Pendapatan tersebut diberikan secara cuma-cuma tanpa perlu melakukan apa-apa.
5. Invite Friends
Setiap orang yang download aplikasi Whaff Locker akan mendapatkan kode undangan (invitation code) yang bisa dimasukan oleh orang yang menginstal Whaff Locker pertama kali. Jika Anda mengundang orang dan orang tersebut mendownload Whaff Locker dengan memasukan kode undangan Anda, maka Anda akan mendapatkan imbalan US$ 0,30 atau setara Rp 3.900. Begitu juga orang yang diundang akan mendapatkan imbalan yang sama US$ 0,30.
Baiklah, sekarang kita langsung ke pendaftaran Whaff Locker:
1. Pertama sekali catat kode yang akan dipergunakan untuk registrasi yakni BX98989. Selanjutnya masuk ke PlayStore atau download di sini:
DOWNLOAD DAN INSTAL WHAFF LOCKER.
2. Login ke Whaff Locker dengan menggunakan akun Facebook yang kamu miliki.
3. Selanjutnya Anda harus memasukkan kode undangan atau invitation code agar mendapatkan bonus pertama senilai US$ 0,30. Caranya, kamu catat dulu kode undangannya, yakni:
BX98989. Lalu masuk ke menu
Undang Teman. Lalu akan muncul kolom yang harus diisi. Pada kolom paling atas masukan kode undangan yang tadi:
BX98989. Lalu kolom selanjutnya, masukkan kode capcha yang muncul pada gambar teks. Terakhir klik atau sentuh tulisan
Terima Imbalan % Bersama Teman. Jika ada permintaan kode capcha lagi, segera masukkan lagi kode captcha baru yang muncul pada gambar teks, ingat kode capcha ini berbeda dengan kode sebelumnya.
Jika sudah berhasil, Anda akan langsung mendapatkan cash point sebesar US$ 0,30 plus DailyPlay US$ 0,02/hari dan DailyRewards US$ 0,01/hari. Sebaliknya jika kode undangan
BX98989 tidak dimasukkan, Anda akan memulai dengan poin nol.
4. Sekarang Anda sudah bisa mengumpulkan dollar dari aplikasi Whaff Locker.
Selanjutnya, jika pendapatan sudah mencapai US$ 11, Anda bisa menukarkannya Google Play Gift Card dengan cara:
Pertama, masuk ke Whaff Locker lalu masuk ke menu Payout atau Pembayaran.
Kedua, pilih Google Play Gift Card atau Google (US) dengan menukarkan US$ 11.
Ketiga, klik Request/Permintaaan, lalu OK
Setelah proses tersebut, tunggu hingga Anda mendapatkan Reedem Code. Anda bisa mengeceknya melalui Rewards History di aplikasi Whaff Locker, lalu pilih Check Gift Codes. Lalu catat kodenya.
Selanjutnya, Anda bisa memasukkan kode voucher Google Play Gift Card seperti yang saya jelaskan di atas. Jika saldo Google Play terisi, Anda bisa menggunakannya untuk membeli game berbayar atau item premium.
Cara Memasukkan Kode Voucher Google PlaySetelah Anda mendapatkan kode voucher Google Play Gift Card, maka kode voucher harus dimasukkan ke Google Play Store. Proses ini tidak membutuhkan waktu lama, begitu kode voucher dimasukkan, saldo Anda di Google Play Store akan bertambah. Saldo tersebut yang akan dipergunakan untuk membeli game berbayar atau item premium.
Untuk memasukkan kode voucher Google Play,
pertama masuk ke Google Play Store dan pilih ikon tiga garis di pojok kiri.
Kedua, pilih menu Redeem yang terletak di atas Setting.
Ketiga, akan ada kolom untuk memasukkan kode voucher Google Play. Masukkan kode voucher yang terdiri dari 20 digit angka dan huruf. Selanjutnya tekan Redeem.
Keempat, akan muncul konfirmasi akun dan tekan Confirm. Selamat, sekarang saldo Google Play sudah terisi.
Sekarang Anda bisa menggunakan saldo Google Play untuk membeli game berbayar atau item premium yang tersedia seperti game Clash of Clans, Clash Royale, Pokemon Go, Dragon Nest, Capsa Susun, Ninja Heroes, Bigo Live, Crisis Action, Line Get Rich, Sing Karaoke Smule dan lain-lain.